January 11, 2023 | Other Activities
Pada hari Rabu (11/01) Bapak Andi Ishak, SE, M.Si., selaku Ketua Tim Pojok Statistik dan Desa Cantik BPS Kabupaten Majene beserta tim melakukan kunjungan kerja ke Universitas Sulawesi Barat.
Dalam kunjungannya, Bapak Andi Ishak, SE, M.Si. bertemu dengan Bapak Muh. Hijrah selaku perwakilan dari Unsulbar untuk mendiskusikan rencana kolaborasi antara Pojok Statistik Unsulbar dengan Desa Cantik. Dengan diadakannya kolaborasi ini, diharapkan kerjasama yang terjalin antara BPS Kabupaten Majene dengan Unsulbar semakin kuat dan berkelanjutan.
Related News and Press Release
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Majene (Statistics of Majene Regency)Jl. Jend. Ahmad Yani
Kel Rangas
Kec Banggae
Telp: 0422 2421211
WA: 0822 1000 7601 Mailbox : majenekab@bps.go.id